Sari, Danti Nanda (2018) IDENTIFIKASI DAN PENETAPAN KADAR FLAVONOID PADA LIDAH BUAYA (Aloe Vera) SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV-VIS SEBAGAI ANTISKABIES. Diploma thesis, Akafarma Putra Indonesia Malang.
Text
Artikel Danti Akafarma.pdf Download (256kB) |
Abstract
Skabies adalah jenis penyakit kulit yang sering ditemui pada anak yang tinggal di pesantren. Tujuan dari penelitian ini dapat mengetahui bagaimana cara mengindentifikasi dan penetapan kadar suatu senyawa pada bahan alam yang dapat digunakan untuk menyembuhkan sebuah penyakit. Telah dilakukan uji identifikasi yang dapat diketahui senyawa yang ada didalam lidah buaya (Aloe Vera) yaitu senyawa antrakuinon yaitu negatif, flavonoid yaitu positif, dan saponin yaitu positif. Selanjutnya dapat diketahui hasil penetapan kadar flavonoid pada lidah buaya (Aloe Vera) dengan menggunakan spektrofotometri UV-Vis yaitu 0,1333%. Disarankan pada peneliti selanjutnya untuk melakukan penelitian yaitu skrining fitokimia dan penetapan kadar flavonoid dari tanaman lain dengan metode yang sama, supaya diketahui perbandingan hasil dengan menggunakan standar flavonoid pada lidah buaya.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Skabies, Identifikasi, Penetapan Kadar menggunakan Spektrofotometri UV-Vis |
Subjects: | C ILMU > CB Kimia |
Depositing User: | Sugeng Setiawan |
Date Deposited: | 13 Nov 2020 03:14 |
Last Modified: | 13 Nov 2020 03:14 |
URI: | http://repository.poltekkespim.ac.id/id/eprint/547 |
Actions (login required)
View Item |